PENGARUH PERSEPSI RISIKO, MOTIVASI INVESTASI, DAN EFIKASI DIRI TERHADAP MINAT INVESTASI MAHASISWA UPGRIS SEMARANG

Indahsari, Isnaini Sisuka (2022) PENGARUH PERSEPSI RISIKO, MOTIVASI INVESTASI, DAN EFIKASI DIRI TERHADAP MINAT INVESTASI MAHASISWA UPGRIS SEMARANG. Other thesis, UNIVERSITAS PGRI SEMARANG.

[thumbnail of ISNAINI SISUKA INDAHSARI 17810045.pdf] Text
ISNAINI SISUKA INDAHSARI 17810045.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi risiko,
motivasi investasi, dan efikasi diri terhadap minat investasi. Metode penelitian ini
menggunakan metode kuantitatif. Obyek penelitian ini adalah mahasiswa
Universitas PGRI Semarang Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prodi Manajemen yang
berjumlah 299 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik acak
berstrata dengan instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis
data yang digunakan dalam penelitian adalah uji asumsi klasik, regresi linear
berganda, dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukan bahwa: a) Persepsi risiko
tidak berpengaruh terhadap minat investasi mahasiswa UPGRIS Semarang dengan
signifikan 0,400 dan t hitung 0,842. b) Motivasi investasi berpengaruh terhadap
minat investasi mahasiswa UPGRIS Semarang dengan signifikan 0,000 dan t
hitung 7,512. c) Efikasi diri berpengaruh terhadap minat investasi mahasiswa
UPGRIS Semarang dengan signifikan 0,000 dan t hitung 3,565.
Kata kunci : Minat Investasi, Motivasi Investasi, Persepsi Risiko, dan Efikasi Diri.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 14 Mar 2024 04:03
Last Modified: 14 Mar 2024 04:03
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/2751

Actions (login required)

View Item
View Item