SISTEM INFORMASI SUMBANGAN PEMBINAAN PENDIDIKAN (SPP) DI SMK GAJAH MADA PURWODADI DENGAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD)

SAPUTRA, RAGIL PAMUNGKAS WICAKSANA (2023) SISTEM INFORMASI SUMBANGAN PEMBINAAN PENDIDIKAN (SPP) DI SMK GAJAH MADA PURWODADI DENGAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD). Other thesis, Universitas PGRI Semarang.

[thumbnail of RAGIL PAMUNGKAS WICAKSANA SAPUTRA 16670034.pdf] Text
RAGIL PAMUNGKAS WICAKSANA SAPUTRA 16670034.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi saat ini sudah memasuki segala bidang seperti
bidang pendidikan, kesehatan, bisnis jual beli serta pemerintahan. Proyeksi
teknologi informasi saat ini sebagian besar dapat dirasakan dalam bentuk
perangkat lunak berupa sistem informasi.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
merancang sistem informasi pembayaran SPP pada SMK Gajah Mada Purwodadi.
Tahap pengujian sistem pada penelitian ini adalah white box, black box dan UAT.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Sistem informasi pembayaran SPP
berbasis website berjalan dengan baik sesuai kebutuhan pengguna dengan
memberikan informasi tagihan SPP setiap bulannya. Berdasarkan pengujian black
box yang mendapatkan hasil perhitungan 98,46% dari 3 Dosen Fakultas Teknik
dan Informatika, maka dapat disimpulkan bahwa sistem layak atau berfungsi.
Berdasarkan pengujian white box diperoleh cyclomatic complexity sebanyak 2
independent path dengan persentase tingkat keberhasilan 100% dan kegagalan
mencapai 0%.
Kata kunci : sistem informasi, spp, rapid application developmen

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik dan Informatika > Informatika
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 01 Feb 2024 04:35
Last Modified: 01 Feb 2024 04:35
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/2351

Actions (login required)

View Item
View Item