Mayasari, Asri (2023) PENGARUH RETURN ON EQUITY, CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO DAN EARNING PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018- 2022). Other thesis, UNIVERSITAS PGRI SEMARANG.
ASRIMAYASARI 19810035.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
ASRI MAYASARI. NPM 19810035. “Pengaruh Return On Equity,
Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Earning Per Share Terhadap
Harga Saham (Studi Pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa
Efek Indonesia Tahun 2018-2022”. Program Studi Manajemen Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Universitas PGRI Semarang. Universitas PGRI
Semarang. 2023.
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti Pengaruh Return On
Equity, Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Earning Per Share
Terhadap Harga Saham (Studi Pada Perusahaan Otomotif yang
Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022. Pengumpulan data
dilakukan dengan mengumpulkan dokumen mengenai laporan
keuangan perusahaan di Bursa Efek Indonesia, membuka web site
Bursa Efek Indonesia, dan dari Indonesian Capital Market Directory
(ICMD) dan kemudian diuji dengan analisis regresi linier berganda.
Penelitian ini menggunakan metode Purposive Sampling sehingga
diperoleh sampel sebanyak 8 emiten. Pengumpulan data dilakukan
dengan mengumpulkan dokumen mengenai laporan keuangan
perusahaan di Bursa Efek Indonesia, membuka web site Bursa Efek
Indonesia, dan dari Indonesian Capital Market Directory (ICMD)
diperoleh 40 perusahaan yaitu perusahaan di Bursa Efek Indonesia.
Teknik yang digunakan dalam pengujian data adalah analisis regresi
linier berganda.
Hasil penelitian menunjukkan variabel Return On Equity memiliki
pengaruhpositif dan signifikan terhadap Harga Saham, variabel Current
Ratio tidak memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Harga
Saham, variabel Debt To Equity Ratio tidak memiliki pengaruhpositif
dan signifikan terhadap Harga Saham, sedangkan Earning Per Share
memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Harga Saham.
Kata kunci: Return On Equity, Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan
Earning Per Share,Harga Saham
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Perpus Pusat Upgris |
Date Deposited: | 04 Jan 2024 03:43 |
Last Modified: | 04 Jan 2024 03:44 |
URI: | http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/212 |