“ANALISIS PENGARUH SALES PROMOTION AND QUALITY PRODUCT TERHADAP MINAT BELI ULANG MELALUI KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGGUNA E- COMMERCE SHOPEE” (Studi kasus pada konsumen Shopee Desa Mlonggo Kabupaten Jepara)

Muna`, Laila Faridatul (2023) “ANALISIS PENGARUH SALES PROMOTION AND QUALITY PRODUCT TERHADAP MINAT BELI ULANG MELALUI KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGGUNA E- COMMERCE SHOPEE” (Studi kasus pada konsumen Shopee Desa Mlonggo Kabupaten Jepara). Other thesis, Universitas PGRI Semarang.

[thumbnail of Laila  Faridatul  Muna 19810111.pdf] Text
Laila Faridatul Muna 19810111.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sales promotion,dan quality product
terhadap minat beli ulang pada E-Commerce Shopee dengan kepuasan pelanggan sebagai
variabel Intervening. Penelitian ini menggunakan metode penelitian purposive sampling.
Populasi yang digunakan pada penelitian adalah konsumen shopee Desa Mlonggo
Kabupaten Jepara dan sampel yang digunakan adalah sebesar 100 responden. Analisis
data pada penelitian menggunakan software SMARTPLS 3.0, pengujian hipotesis dengan
pendekatan PLS. Hasil analisis dan pembahasan menunjukan variabel sales promotion
dan quality product berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang dan kepuasan
pelanggan.Variabel sales promotion dan quality product berpengaruh signifikan terhadap
minat beli ulang yang dimediasi oleh kepuasan pelanggan.
Kata kunci: Sales promotion dan Quality product ,Minat beli ulang, Kepuasan pelanggan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 18 Jan 2024 03:18
Last Modified: 18 Jan 2024 03:18
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/1137

Actions (login required)

View Item
View Item