APLIKASI GAME PETUALANGAN UNTUK PEMBELAJARAN ANATOMI TUBUH MANUSIA PADA MATA PELAJARAN IPA BERBASIS ANDROID DI SMP N 1 PUCAKWANGI KABUPATEN PAT

Saputra, Nafiul Hadi (2020) APLIKASI GAME PETUALANGAN UNTUK PEMBELAJARAN ANATOMI TUBUH MANUSIA PADA MATA PELAJARAN IPA BERBASIS ANDROID DI SMP N 1 PUCAKWANGI KABUPATEN PAT. Other thesis, UNIVERSITAS PGRI SEMARANG.

[thumbnail of NAFIUL HADI SAPUTRA.pdf] Text
NAFIUL HADI SAPUTRA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Smartphone saat ini sangat diminati mulai dari kalangan anak-anak sampai
orang tua karena penggunaan yang mudah dan sangat membantu dalam kehidupan
sehari-hari. Perkembangan ilmu teknologi hari demi hari semakin menunjukkan
perkembangan teori-teori baru diberbagai bidang, teknologi game adalah salah
satunya. Selama ini proses pembelajaran di SMP N 1 Pucakwangi kelas VII masih
bersifat konvensional, dengan kata lain bahwa proses pembelajaran antara siswa-
siswi dengan guru pengajar, hanya dapat dilakukan dengan syarat terjadinya
pertemuan di dalam kelas. dikarenakan terbatasnya jam mengajar guru dan cara
penyuguhan materi anatomi tubuh manusia terkesan, hanya mengandalkan buku,
metode pengembangan sistem pada penelitian ini menggunakan model ADDIE
dan aplikasi dibuat bahasa pemprograman C#.dengan tujuan merancang dan
membangun aplikasi game petualangan berbasis android untuk siswa SMP N 1
Pucakwangi. Aplikasi diuji menggunakan pengujian Black Box Game akan
dimainkan dengan mobile/smart phone yang berbasis android.
Kata kunci: game, pembelajaran, android, Penelitian dan Pengembangan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Teknik dan Informatika > Informatika
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 19 Nov 2024 04:11
Last Modified: 19 Nov 2024 04:11
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/7884

Actions (login required)

View Item
View Item