PENGARUH ROLE AMBIGUITY, PERCEIVED EMPLOYABILITY, DOWNSIZING DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP JOB INSECURITY KARYAWAN

Mbarwati, Pita (2020) PENGARUH ROLE AMBIGUITY, PERCEIVED EMPLOYABILITY, DOWNSIZING DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP JOB INSECURITY KARYAWAN. Other thesis, UNIVERSITAS PGRI SEMARANG.

[thumbnail of SKRIPSI_PITA MBARWATI.pdf] Text
SKRIPSI_PITA MBARWATI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Role Ambiguity,
Perceived Employability, layoff / Downsizing, dan Locus of Control terhadap job
insecurity pada kasus PHK akibat Covid-19 .Responden dalam penelitian ini
adalah karyawan tetap maupun kontrak yang bekerja di suatu perusahaan, dengan
total responden 101. Proses pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan
online survey. Berdasarkan hasil penelitian Role Ambiguity berpengaruh terhadap
Job Insecurity, Perceived Employability berpengaruh terhadap Job Insecurity,
Downsizing berpengaruh terhadap Job Insecurity, dan Locus of Control
berpengaruh terhadap Job Insecurity, Implikasi penelitian ini adalah ketika
perusahaan mengetahui bahwa kebijakan yang diambil akan menimbulkan job
insecurity karyawan, perusahaan harus memahami bahwa dampak yang
ditimbulkan adalah job insecurity.
Kata kunci : Role Ambiguity, Perceived Employability, layoff / Downsizing, Locus
of Control job insecurity

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 11 Nov 2024 01:45
Last Modified: 11 Nov 2024 01:45
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/7386

Actions (login required)

View Item
View Item