HIDAYAT, ILHAM SYARIF (2021) SISTEM INFORMASI AKADEMIK DAN ABESENSI BERBASIS WEB DI PONDOK PESANTREN DARUT TAQWA GROBOGAN. Other thesis, Universitas PGRI Semarang.
ILHAM SYARIF HIDAYAT.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (8MB)
Abstract
Pondok Pesantren Darut Taqwa telah berdiri sejak tahun 1996 dan
merupakan salah satu Pondok Pesantren yang berada di desa Winong
Ngrandah Grobogan dengan santri berbagai daerah Jawa Tengah maupun
Luar Jawa Tengah. Saat ini terdata 120 orang santri yang menuntut ilmu di
Pondok Pesantren Darut Taqwa, proses pengolahan dan penyimpanan data
akademik dan absensi masih dilakukan secara manual. Aplikasi ini
menggunakan metode prototype untuk pemodelan sistem menggunakan
UML, untuk diagram UML menggunakan use case diagram, class diagram,
sequence diagram,dan activity diagram dan pengujian menggunakan Black
box, user acceptance test (UAT), perencanaan sistem menggunakan metode
prototype. Dari pengujian Black box mendapatkan hasi 98% yang berarti
bahwa sistem sudah memenuhi tujuan akan lebih memudahkan pengelola dan
pengurus dalam sistem informasi akademik dan absensi berbasis web yang
lebih cepat dan memudahkan dalam proses pembelajaran didalam pondok
pesantren. Hasil dari pengujian UAT mendapatkan hasil 98% yang berarti
bahwa software dapat diterima dan sudah memenuhi kebutuhan yang
diinginkan.
Kata kunci: Sistem informasi Absensi, Berbasis Web, UML, metode
prototype,
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Informatika > Informatika |
Depositing User: | Perpus Pusat Upgris |
Date Deposited: | 22 Oct 2024 06:38 |
Last Modified: | 22 Oct 2024 06:38 |
URI: | http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/5986 |