RAHMANTO, ARIF and SOFYAN, AGOES (2021) PELAKSANAAN K3 PADA PROYEK REHABILITASI JEMBATAN TOL SEMARANG – SOLO RUAS SEMARANG - BAWEN. Other thesis, UNIVERSITAS PGRI SEMARANG.
Arif Rahmanto.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (3MB)
Abstract
Jembatan didalam jalan tol sangat berperan penting sebagai sarana
transportasi , banyaknya kendaraan berat yang melewati jembatan mengakibatkan
jembatan mengalami kerusakan, maka dari itu diperlukannya perbaikan jembatan.
Pihak penanggung jawab akan menjalankan proyek perbaikan jembatan yang dimana
membutuhkan banyak pekerja proyek yang akan menemui banyak risiko kerja.
Tindakan untuk mengetahui risiko dengan tahap identifikasi dan pengendalian risiko.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pelaksanaan K3 yang diterapkan pada
proyek rehabilitasi jembatan tol Semarang – Solo Ruas Semarang – Bawen dengan
mengetahui terlebih dahulu risiko yang dihadapi pekerja kemudian mengadakan
pengendalian risiko . proses tersebut dilakukan dengan tahap identifikasi risiko yang
dihadapi pekerja dengan penyebaran kuesioner setelah itu dilakukan melakukan
pengendalian risiko dengan prinsip HIRA DC untuk mengetahui pelaksaan K3 pada
proyek tersebut
Setelah hasil penelitian didapat akan dilakukan pengendalian risiko dengan
tabel IBPRSB maka di ketahui pelaksaan K3 proyek rehabilitasi jembatan tol
semarang – solo ruas semarang – bawen .
Kata kunci : jembatan tol, analisis risiko, pengendalian risiko.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Informatika > Teknik Sipil |
Depositing User: | Perpus Pusat Upgris |
Date Deposited: | 21 Oct 2024 06:15 |
Last Modified: | 21 Oct 2024 06:15 |
URI: | http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/5823 |