PENGARUH PEMBELAJARAN VIRTUAL MENGGUNAKAN APLIKASI GOOGLE CLASSROOM UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN GENERIK SAINS SISWA SMA KELAS XI PADA MATERI ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE

Poncowati, Anjasmoro Tutut (2023) PENGARUH PEMBELAJARAN VIRTUAL MENGGUNAKAN APLIKASI GOOGLE CLASSROOM UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN GENERIK SAINS SISWA SMA KELAS XI PADA MATERI ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE. Other thesis, Universitas PGRI Semarang.

[thumbnail of Anjasmoro Tutut Poncowati 17330025.pdf] Text
Anjasmoro Tutut Poncowati 17330025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pembelajaran virtual melalui
aplikasi Google Classroom terhadap peningkatan keterampilan generik sains siswa
kelas XI SMA S Nurul Hikmah pada materi Elastisitas dan Hukum Hooke.
Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan data pretest dan postest
serta angket yang dianalisis menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa terdapat peningkatan signifikan keterampilan generik sains
siswa setelah mengikuti pembelajaran virtual. Nilai rata-rata pretest sebesar 68,6
meningkat menjadi 83 pada postest dengan peningkatan sebesar 20,9%. Selain itu,
hasil angket menunjukkan minat siswa terhadap pembelajaran berbasis virtual
cukup tinggi. Pembelajaran virtual melalui Google Classroom dianggap efektif
dalam meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi Elastisitas dan Hukum
Hooke. Saran untuk siswa adalah untuk terus meningkatkan keterampilan generik
sains, sementara bagi guru disarankan untuk terus mengembangkan pembelajaran
inovatif. Hasil penelitian ini dapat menjadi referensi bagi penelitian selanjutnya
tentang keterampilan generik sains dan penerapan teknologi dalam pembelajaran.
Kata Kunci : Keterampilan Generik Sains, Pmbelajaran Virtual, Google
Classroom, Elastisitas, Hukum Hooke.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Informasi > Pendidikan Fisika
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 05 Jan 2024 01:53
Last Modified: 05 Jan 2024 02:08
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/257

Actions (login required)

View Item
View Item