ANALISIS TENDANGAN DWI CHAGI MENGGUNAKAN SOFTWARE KINOVEA PADA UKM TAEKWONDO DI UNIVERSITAS PGRI SEMARANG

Umaroh, Wihda (2023) ANALISIS TENDANGAN DWI CHAGI MENGGUNAKAN SOFTWARE KINOVEA PADA UKM TAEKWONDO DI UNIVERSITAS PGRI SEMARANG. Other thesis, Universitas PGRI Semarang.

[thumbnail of Wihda Umaroh 17230078.pdf] Text
Wihda Umaroh 17230078.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Wihda Umaroh. “Analisis Tendangan Dwi Chagi Menggunakan Software
Kinovea Pada UKM Taekwondo di Universitas PGRI Semarang”, Fakultas
Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Keolahragaan, Universitas PGRI
Semarang, 2022.
Penelitian ini di latar belakangi belum adanya analisis tendangan
Taekwondoo menggunakan Software Kinovea di UKM Taekwondo Universitas
PGRISemarang. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengukur sudut dalam
tendangan Dwi Chagi dalam setiap atlet di UKM Taekwondo UPGRIS.
Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif. Lokasi
penelitian ini di ambil di tempat latihan rutin di gedung utama Universitas PGRI
Semarang. Populasi dalam penelitian ini di ambil tujuh atlet Taekwondo secara
acak. Tekhnik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan beberapa
tekhnik, yaitu obstvasi, survey, wawancara dan dokumentasi.
Hasil penelitian dalam penelitian ini yaitu dalam observasi penelitian dapat
melihat ukuran dalam tendangan di setaip atlet padatahapan awal, sikap
pelaksanaan dan tahap akhir tendangan.
Simpulan dalam penelitian ini yaitu atlet di UKM Taekwondi Universitan
PGRI Semarang sudah cukup baik dalam melakukan tendangan Dwi Chagi, dan di
setiap atlet mempunyai tekhnik menendang tersendiri agar tendangan dapat
menghasilkan tendangan yang tepat pada sasaran.
Kata Kunci: Analisis, Tendangan Dwi Chagi, Software Kinovea, Atlet
Taekwondo.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 25 Jan 2024 02:57
Last Modified: 25 Jan 2024 02:57
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/1949

Actions (login required)

View Item
View Item