PENGARUH MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA, KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PDAM KABUPATEN BREBES

Ningsih, Widya Ayu (2023) PENGARUH MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA, KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PDAM KABUPATEN BREBES. Other thesis, Universitas PGRI Semarang.

[thumbnail of Widya Ayu Ningsih 18810077.pdf] Text
Widya Ayu Ningsih 18810077.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi, lingkungan
kerja, kepemimpinan terhadap kinerja karyawan PDAM Kabupaten Brebes. Jenis
penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dan data yang digunakan
dalam penelitian ini adalah data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah
karyawan PDAM Kabupaten Brebes, penelitian ini menggunakan teknik non
probability dengan sampel jenuh 93 responden. Pengukuran penelitian ini
menggunakan skala likert yang kemudian diolah dengan alat analisis IBM SPSS
Statistic Version 25 menggunakan analisis linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan
signifikan antara motivasi dan kinerja karyawan secara parsial, lingkungan kerja
berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karayawan secara parsial,
kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan
secara parsial. Hasil pengujian koefisien determinasi (R2) diperoleh nilai dari
Ajusted R Square sebesar 0,435 atau 43,5% menunjukkan bahwa variabel kinerja
dipengaruhi oleh variabel motivasi, lingkungan kerja, kepemimpinan sedangkan
56,5% dipengaruhi oleh variabeal lainya.
Kata kunci : motivasi, lingkungan kerja, kepemimpinan dan kinerja

Item Type: Thesis (Other)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 25 Jan 2024 02:50
Last Modified: 25 Jan 2024 02:50
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/1945

Actions (login required)

View Item
View Item