UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI METODE KARYAWISATA PADA ANAK USIA DINI KELOMPOK USIA 4-5 TAHUN DI TPQ PAUD AL FURQAN KANGKUNG MRANGGEN DEMAK

ALHAQ, ARINA (2023) UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI METODE KARYAWISATA PADA ANAK USIA DINI KELOMPOK USIA 4-5 TAHUN DI TPQ PAUD AL FURQAN KANGKUNG MRANGGEN DEMAK. Other thesis, Universitas PGRI Semarang.

[thumbnail of ARINA ALHAQ 20156002.pdf] Text
ARINA ALHAQ 20156002.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah kurangnya
kemampuan kognitif anak. Hal tersebut disebabkan dari media dan metode
pembelajaran yang digunakan, belum mampu meningkatkan kemampuan kognitif
anak.
Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana Upaya Meningkatkan
Kemampuan Kognitif Anak. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan
kemampuan kognitif anak.
Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dan penggumpulan
data berupa perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian
ini sebanyak 16 anak Kelompok 4-5 tahun di TPQ PAUD Al Furqan Kangkung
Mranggen Demak.
Hasil akhir dengan menggunakan teknik dua siklus diperoleh hasil
peningkatan Kemampuan Kognitif anak pada siklus I dengan hasil sebesar 31%
dan siklus II ada peningkatan yang signifikan menjadi 81% indikator kerja
tercapai. Hasil hipotesis yang berbunyi “jika dalam pembelajaran guru
menggunakan metode karyawisata,maka kemampuan kognitif pada anak usia dini
kelompok 4-5 tahun di TPQ PAUD Al Furqan Kangkung Mranggen Demak akan
meningkat”.
Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kemampuan kognitif anak
dapat ditingkatkan melalui metode karyawisata. Berdasarkan hasil penelitian ini
saran yang dapat disampaikan adalah supaya guru lebih kreatif dan inovatif dalam
menggunakan dan mengoptimalkan metode pembelajaran.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Perpus Pusat Upgris
Date Deposited: 16 Jan 2024 06:52
Last Modified: 16 Jan 2024 06:52
URI: http://eprints3.upgris.ac.id/id/eprint/1034

Actions (login required)

View Item
View Item